Bagaimana cara minum Stimfibre HPAI?
Pertanyaan inilah yang sering ditanyakan kepada kami. Jadi, kami merasa perlu menulis artikel ini agar pertanyaan anda bisa terjawab disini.
Mungkin anda sudah pernah mendengar khasiat dahsyat Stimfibre ini. Ya, stimfibre adalah obat pelangsing perut buncit yang bisa membuat perut langsing secara alami dan aman.
Kalau anda sudah tahu khasiat dan keunggulan Stimfibre maka bukan tidak mungkin anda ingin segera mencobanya. Sebelum mencoba, tentu anda harus tahu bagaimana cara meminumnya. Berikut caranya.
Cara Minum Stimfibre HPAI
Cara meminum Stimfibre sangat mudah sekali. Sebenarnya pada label atau kemasan stimfibre sudah ada penjelasannya. Berikut penjelasan singkatnya disini.
Siapkan 1 sachet stimfibre dan 1 gelas air putih biasa 250 ml
Larutkan 1 sachet ke dalam 250 ml air dingin, aduk rata dan minum segera.
Minum 1 sachet perhari 1 jam sebelum makan pagi (1 jam sebelum makan atau saat perut kosong).
Selama konsumsi StimFibre, perbanyak minum air putih (8-10 gelas perhari).
Catatan yang Perlu Diperhatikan
Selama konsumsi StimFibre, perbanyak minum air putih (8-10 gelas perhari). Lebih banyak akan lebih baik.
Usahakan untuk mengurangi makanan berlemak, gorengan, dan junk food.
Makan pagi & siang boleh makan seperti biasa. Namun pada malam hari lebih baik perbanyak sayuran dan buah saja & kurangi makan berat.
Nah, sudah jelaskan bagaimana cara meminumnya? Sangat gampang sekali. Yang terpenting adalah saat meminum Stimfibre anda harus lebih banyak meminum air putih mineral agar stimfibre bisa terserap dengan baik di usus.
Itulah bagaimana cara minum stimfibre yang tepat agar mendapatkan hasil yang maksimal. Jika anda ingin mencoba pelangsing alami yang istimewa ini anda bisa mengunjungi halaman Stimfibre HPAI Original ini.
yang baik itu sebelum tidur malam atau sebelum sarapan pagi ?
Menurut herbalis saya baiknya sebelum sarapan pagi, juga supaya sepanjang hari bisa minum air lebih banyak. Kalau sebelum tidur kan waktu minum air sedikit
Rasanya ada mint2 gitu tapi tidak pahit (Sumber : tokoherbalonline.info)